Cara Membuat Dokumen di Notepad. Notepad adalah sebuah aplikasi pengedit teks atau dalam bahasa inggris disebut Text Editor. Notepad adalah Text Editor sederhana yang merupakan salah satu aplikasi bawaan dari Windows.
Dengan Notepad, Anda bisa menulis ke dalam file untuk disimpan, share bahkan print, walaupun ketikan yang dihasilkan masih merupakan tampilan sederhana, notepad masih digemari
Dengan Notepad, Anda bisa menulis ke dalam file untuk disimpan, share bahkan print, walaupun ketikan yang dihasilkan masih merupakan tampilan sederhana, notepad masih digemari
Tags:
TIK